Home / News

Jumat, 12 Januari 2024 - 16:51 WIB

Kalapas Minta KPU Adakan Sosialisasi ke Warga Binaan

Kalapas Kelas IIA Batam Heri Kusrita silaturahmi ke Kantor KPU Kota Batam, Jumat (12/1/2024). Matapedia6.com/ Dok Lapas

Kalapas Kelas IIA Batam Heri Kusrita silaturahmi ke Kantor KPU Kota Batam, Jumat (12/1/2024). Matapedia6.com/ Dok Lapas

MATAPEDIA6.com, BATAM – Perkuat sinergitas dan kolaborasi sukseskan pemilu 2024. Kalapas Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Batam  silaturahmi ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Batam, Jumat (12/1/2024).

Kunjungan silaturahmi tersebut untuk menyampaikan surat edaran Dirjen Pas Nomor : PAS.1-UM.01.01- 17 tentang Penyelenggaraan Pemilu tahun 2024 di Lapas/Rutan dimana dalam surat edaran dimaksud  H-30 sebelum hari pemilihan tidak akan ada mutasi antar Unit Pelaksana Teknis (UPT) Pemasyarakatan sehingga data DPT tidak banyak berubah .

Sementara dalam kesempatan tersebut Kalapas Batam Heri Kusrita mengatakan agar ada sosialisasi lebih lanjut dari KPU terkait tata cara pencoblosan dan pelaksanaan pemilu.

Selain itu Heri juga mengatakan untuk data pemilih juga di Lapas Batam, perlu dilihat kembali agar tidak ada kesalahan di kemudian.

“Harapan kita warga binaan mendapat sosialisasi untuk kesuksesan pemilu di Lapas,” kata Heri.

Sementara di tempat yang sama ketua KPU Batam Mawardi mengatakan sosialisasi akan dimulai pada 16 Januari 2024 yang akan datang.” Nanti untuk sosialisasi akan kita mulai dari Lapas dan lembaga lainnya,” kata Mawardi.

Penulis: Luci | Editor: Redaksi

Share :

Baca Juga

Muatan mobil kontainer jatuh di bundaran Baskem Batuaji, Kota Batam, Arus kendaraan sempat padat merayap, Selasa (7/1/2025). Matapedia6.com/ Zalfirega

News

Truk Kontainer Terbalik di Bundaran Baskem Batam, Polisi Berjibaku Atur Lalu Lintas
Petugas dari Basarnas dan juga Polairud Polda Kepri saat melakukan evakuasi jenazah Sandi Suwardi di perairan Tanjungriau Sekupang, Senin (6/1/2025). Matapedia6.com/Dok Basarnas

News

Nelayan Tanjungriau Tewas Tenggelam Saat Mencari Besi Tua di Perairan Sekupang
Tumpukan sampah dan asap dari pembakaran sampah ganggu pengendara yang hendak ke Jembatan Barelang, Minggu (5/1/2025). Matapedia6.com/Luci.

News

DPRD Batam Desak DLH Tanggapi Krisis Sampah yang Menghantui Warga
Tumpukan sampah dan asap dari pembakaran sampah ganggu pengendara yang hendak ke Jembatan Barelang, Minggu (5/1/2025). Matapedia6.com/Luci.

News

Sampah Menumpuk di Jalan Trans Barelang Batam Buat Resah Warga dan Wisatawan

News

Sekda Batam Tinjau Lokasi Pasar Tanjung Banun: Solusi Belanja Praktis untuk Masyarakat

News

SAR : Korban Kapal Nelayan yang Hilang Kontak di Perairan Lingga Ditemukan Selamat

News

Batam Belum Berlaku Diskon 50 Persen Tarif Listrik, Ini Alasannya

News

Refleksi Akhir Tahun, Imigrasi Belakang Padang Lampaui Target PNBP dan Catat Kinerja Positif