Home / News

Jumat, 29 November 2024 - 23:17 WIB

Kepal Pelni KM Kelud Pindah Sandar ke Pelabuhan Bintang 99 Batam Mulai 4 Desember

Kapal Pelni sandar di dermaga Bintang 99. Foto:Dok/Humas BP Batam

Kapal Pelni sandar di dermaga Bintang 99. Foto:Dok/Humas BP Batam

MATAPEDIA6.com, BATAM-Pelayaran Nasional Indonesia (Persero) atau PT Pelni mulai bersandar di Terminal Bintang 99 Persada pada 4 Desember. Sebelumnya dermaga sandarĀ di Terminal Batu Ampar.

Direktur Badan Usaha Pelabuhan, Dendi Gustinandar, menyebut, pemindahan dermaga sandar kapal Pelni setelah melalui proses uji coba pada 27 November 2024 lalu.

“Pemindahan ini bertujuan untuk meningkatkan pelayanan transportasi laut di Batam dan sudah direncanakan sejak lama untuk mengatasi tantangan di Terminal Batu Ampar yang tidak cocok untuk penumpang,” katanya, Jumat (29/11/2024).

Kata dia, persiapan telah dilakukan sejak 2021, termasuk pembangunan ruang tunggu untuk penumpang.

Dendi juga mengapresiasi peran PT Bintang Sembilan-Sembilan Persada dalam mempersiapkan infrastruktur untuk arus penumpang menuju Belawan dan Jakarta.

Ia juga menegaskan bahwa keberhasilan pemindahan ini adalah komitmen untuk memberikan pelayanan yang lebih baik bagi masyarakat.

Sementara Kepala Cabang Pelni Batam, Muhammad Iqbal, menambahkan bahwa pemindahan ini hasil kerja sama semua pihak untuk meningkatkan layanan, terutama menjelang libur Natal dan Tahun Baru.

Cek berita artikel lainnya diĀ  Google News

Penulis:Rega|Editor:Meizon

Share :

Baca Juga

News

Dukung Asta Cita Presiden Prabowo, Bea Cukai Batam Rilis Kinerja Pengawasan Sepanjang 2024
Tim Sespimma Sespim Lemdiklat Polri melaksanakan kegiatan Supervisi dan Analisis Evaluasi (Anev) di Polresta Barelang, Rabu (18/12/2024). Matapedia6.com/ Dok Humas Polresta Barelang

News

Sespimma Sespim Lemdiklat Polri Laksanakan Supervisi dan Evaluasi di Polresta Barelang
Gubernur Kepri Ansar Ahmad saat menghadiri rapat koordinasi lintas sektoral di gedung Lancang Kuning Polda Kepri, Kamis (19/12/2024). Matapedia6.com/ Luci

News

Ansar Ahmad Minta Polda Kepri Perketat Pengawasan Tempat Wisata Selama Libur Natal dan Tahun Baru
Bangun sinergi antar instansi jelang libur Natal dan Tahun Baru. Polda Kepri gelar Rapat Lintas sektoral operasi lilin Seligi 2024 di Gedung Lancang Kuning Polda Kepri, Kamis (19/12/2024) Matapedia6.com/ Dok Humas Polda

News

Persiapan Pengamanan Natal dan Tahun Baru, Polda Kepri Gelar Rapat Lintas Sektoral
Amsakar Ahmad walikota terpilih saat memberikan komentar usai mengikuti rapat paripurna hari jadi Kota Batam di Kantor DPRD Batam, Rabu (18/12/2024). Matapedia6.com/ Luci

News

Hari Jadi Batam ke-195, Muhammad Rudi: Dukung Pemimpin Baru Lanjutkan Pembangunan
Kapolda Kepri Irjen Pol Yan Fitri Halimansyah Foto bersama Bintara baru usai mengikuti upacara pelantikan di di Sekolah Polisi Negara (SPN) Polda Kepri, Tanjung Batu, Karimun, pada Rabu (18/12/2024). Matapedia6.com/ Dok Humas Polda

News

144 Bintara Baru Resmi Bergabung di jadi Anggota Polri di Kepri
Kondisi di depan kantor wali Kota Batam sepi, pasca buruh menunda unjuk rasa di Kota Batam dan bergerak ke kantor Gubernur Kepri di Dompak, Rabu (18/12/2024). Matapedia6.com/ Luci

News

Batal Unjuk Rasa di Batam, Buruh Bergerak ke Kantor Gubernur Kepri di Tanjungpinang
Kepala Rutan Kelas IIA Batam, Fajar Teguh Wibowo, saat memimpin upacara kenaikan pangkat pegawai rutan Batam, Senin (16/12/2024). Matapedia6.com/Dok Rutan

News

Lima Pegawai Rutan Batam Naik Pangkat, Karutan Ingatkan Tanggung Jawab Besar