Batam–Singapura Perkuat Kemitraan: Masa Depan Ekonomi Kawasan Kian Cerah

Selasa, 30 September 2025 - 19:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala BP Batam Amsakar dan Wakil Kepala BP Batam Li Claudia bersama Menteri Luar Negeri Singapura Vivian Balakrishnan di Gedung Kementerian Luar Negeri (MFA) Singapura, Senin (29/9/2025). Foto:Humas BP

Kepala BP Batam Amsakar dan Wakil Kepala BP Batam Li Claudia bersama Menteri Luar Negeri Singapura Vivian Balakrishnan di Gedung Kementerian Luar Negeri (MFA) Singapura, Senin (29/9/2025). Foto:Humas BP

MATAPEDIA6.com, BATAM – Kepala BP Batam Amsakar Achmad menegaskan Batam siap menjadi mitra strategis Singapura usai bertemu langsung Menteri Luar Negeri Singapura Vivian Balakrishnan di Gedung Kementerian Luar Negeri (MFA) Singapura, Senin (29/9/2025).

Pertemuan itu menegaskan komitmen kedua wilayah memperkuat kerja sama ekonomi, investasi, hingga inovasi. Vivian menegaskan Batam adalah “tetangga terdekat dan mitra lama” yang punya peran penting bagi masa depan kawasan.

Baca juga:Dengar Suara Warga, BP Batam Pastikan Solusi Air Bersih di Fantasy Residence

“Kami mendukung penuh kolaborasi Batam dan Singapura untuk melahirkan ide serta gagasan inovatif demi masa depan yang cerah,” ujar Vivian.

Amsakar menyambut dukungan itu dengan menyebut Singapura adalah sahabat Batam. Ia memastikan Batam terbuka menyongsong investasi baru, sejalan dengan arahan Presiden Prabowo Subianto yang mendorong iklim usaha lebih inklusif.

Baca juga:Batam–Singapura Kian Erat, Investasi Tembus Rp7,9 Triliun

“Dengan doa dan dukungan Singapura, kita ingin menjadikan Batam lebih hebat dan lebih cepat ke depan,” tegas Amsakar.

Sepanjang Semester I 2025, Singapura tercatat sebagai investor terbesar di Batam dengan nilai investasi menembus Rp7,9 triliun.

Baca juga:BP Batam Dorong Musik dan MICE Jadi Penopang Ekonomi Kota

Berita Terkait

Batam Dilirik Vingroup, Raksasa Vietnam Siap Investasi Besar
Batam–Singapura Kian Erat, Investasi Tembus Rp7,9 Triliun
OJK Sebut Industri Perbankan Kepri Jadi Motor Ekonomi Sumatera Semester I 2025
Obama Foundation Fellowship 2025: Billy Mambrasar Angkat Batam ke Kancah Global
PLN Batam Sabet ENSIA 2025, Berkat Inovasi Lingkungan dan Sosial
Pantun Telkom Indonesia Semarakkan HUT ke-23 Kepulauan Riau
BI Longgarkan Kebijakan, Suku Bunga Acuan ke 4,75 Persen
RUPSLB Telkom 2025 Tetapkan Susunan Baru Dewan Komisaris dan Direksi

Berita Terkait

Rabu, 1 Oktober 2025 - 11:06 WIB

Batam Dilirik Vingroup, Raksasa Vietnam Siap Investasi Besar

Selasa, 30 September 2025 - 19:52 WIB

Batam–Singapura Perkuat Kemitraan: Masa Depan Ekonomi Kawasan Kian Cerah

Senin, 29 September 2025 - 20:19 WIB

Batam–Singapura Kian Erat, Investasi Tembus Rp7,9 Triliun

Senin, 29 September 2025 - 10:20 WIB

OJK Sebut Industri Perbankan Kepri Jadi Motor Ekonomi Sumatera Semester I 2025

Minggu, 28 September 2025 - 12:09 WIB

Obama Foundation Fellowship 2025: Billy Mambrasar Angkat Batam ke Kancah Global

Berita Terbaru